Tuesday, May 17, 2011

Bangsa yang kreatif adalah bangsa yang cerdas menuju kemandirian nasional

Inovasi karya anak bangsa menuju kemandirian nasional itulah yang sebenarnya dibutuhkan oleh bangsa kita saat ini. Untuk Menunjang perekonomian bangsa atas banyaknya bangsa yang tidak mencintai kualitas produk dalam negeri.

Dengan Inovasi karya bangsa, Bangsa itu sendiri dituntut agar menjadi bangsa yang kreatif. Namun, Dari kreatifitas itulah yang membuat Negara ini menjadi mandiri dan kreatifitas itu bisa juga menjadi produk yang menjadi asset Negara kita untuk meningkatkan ekonomi Negara. Siapa yang tidak bangga klo Negara kita mempunyai bangsa yang kreatif, inovatif, serta mandiri? Maka dari itu, ayo kita sadari dan mulai untuk bergerak.

Di awali dari mencintai produk dalam negeri sendiri. Lalu, membuat sebuah karya produk lain dari pada yang lain. Kalau kita mempunyai ide positif untuk menciptakan sesuatu karya yang baru, why not? Ayo kita tuangkan ide-ide tersebut dalam sebuah karya produk dalam negeri yang diciptakan oleh bangsa sendiri.

Bangsa kita merupakan bangsa yang cerdas, pemikiran kritis, kreatif, inovatif, dan mandiri. Sebagai mana mereka yang tergabung di dalam Fakultas Komputer Universitas Indonesia yang mampu mengadakan acara COMPFEST 2011. COMPFEST 2011 mempunyai visi dan misi mereka dalam membentuk berbagai acara, yaitu:

Blogging Competition Compfest 2011

EVENT

1. Seminar
untuk menunjang para bangsa lebih mengenal dunia IT dan seluk beluk di dalam dunia teknologi informasi dengan para pembicara yang ahli dibidangnya. Dengan diadakan seminar ini, bangsa di tuntut untuk menambah wawasan serta informasi dari para pembicara untuk lebih beradu argumentasi.

2. Workshop
Workshop yang di adakan oleh COMPFEST2011 melibatkan umum dan para pelajar. Nah, dengan adanya workshop ini para pelajar akan dituntut bekal bagaimana jika mereka telah bekerja nanti. Tentunya akan menjadi penerus yang cerdas dan bermutu.

3. Exhibition
Exhibition yang akan di adakan COMPFEST2011 dengan mengundang para komunitas-komunitas Open Source di Indonesia seperti: Id-Android, KPLI (Komunitas Pengguna Linux Indonesia) Jakarta, JOSC (Jawa Tengah Open Source Center), dan DIVINE KIDS (Pabrik Game Indonesia). Dengan adanya Exhibition ini, kita bisa berbagi (sharing) antar komunitas di bidang IT dengan berbentuk Forum.

4. Entertainment
Selain ilmu yang di dapat dari event COMPFEST2011, kita juga bisa menikmati berbagai hiburan yang di adakan COMPFEST2011 ini. Agar para pengunjung main-event dapat relaks dan santai menikmati berbagai acara COMPFEST2011.

Selain Event-event yang berilmu, kita juga bisa menikmati berbagai Kompetisi yang diadakan COMPFEST2011. Tentunya ini juga akan menjadi ajang yang berguna agar mereka lebih kreatif. Namun, Hadiahnya juga tidak kalah menarik.
COMPETITION
1. Programming Competition
Kompetisi yang satu ini di adakan untuk Pelajar SMA dan MAHASISWA seluruh Indonesia. Dengan adanya Programming Competition ini maka, akan Melahirkan para Programmer yang berkualitas dan unggul di bidangnya.

2. Blogging Competition
Kompetisi ini menunjang para blogger untuk lebih kreatif dan berkarya dalam hal tulis menulis. Dengan adanya Blogging Competition ini, Diharapkan banyak para blogger yang dapat menuliskan ide-ide nya yang bermutu di dalam blog.

3. Game Design Competition
Adalah sebuah kompetisi mahasiswa dalam membuat sebuah game dalam bentuk platform Android Mobile dengan tema “INOVASI”. Dengan adanya Game Design Competition ini di harapkan banyak para mahasiswa yang lebih kreatif dalam membuat sebuah game produk buatan bangsa Indonesia.

4. Robotic Competition
Robotic Competition COMPFEST2011 bertujuan untuk memberikan edukasi robotika kepada Pelajar SMA. Dengan adanya Robotic Competition ini diharapkan para pelajar memiliki dasar dan bakat dalam dunia teknologi robotic.

Bangsa yang cerdas belum tentu kreatif, namun Bangsa yang kreatif itulah bangsa yang cerdas. Semoga acara-acara yang diadakan oleh mahasiswa Fakultas Komputer Universitas Indonesia dalam COMPFEST2011 ini dapat melahirkan bangsa yang bermutu dan kreatif.

9 comments :

  1. empat jempol buat kak mamad-_- -->rada gakiklas ini

    ReplyDelete
  2. Wah mas mamad! Cukup bagus! :D

    ReplyDelete
  3. tiga jempol *loh buat mas mamad :D

    ReplyDelete
  4. anyway saya setuju dgn mencintai produk dalam negeri sendiri. tapi jangan sampai saking cintanya, kita cuma expor aja semua hasil kita. eh, ga taunya nanti kita malah ngimpor barang hasil dari kita sendiri :D

    ReplyDelete
  5. mari kita ber karya buat lah negri kita bangga

    ReplyDelete
  6. Betul gan kita sebagai generasi bangsat emang harus kreatif dan bisa berdiri sendiri 2thumbup

    jangan lupa mampir ke blog ane gan Baca Online

    ReplyDelete
  7. setuju.... kita bngsa yg crdas hnya krg di moral...

    ReplyDelete

Setelah membaca, alangkah baiknya meninggalkan komentar. Karena komentar adalah sebuah apresiasi untuk penulis blog. Diharapkan komentar tidak mengandung spam dan kata-kata yang tidak pantas.

Terima Kasih.